Perkembangan Covid-19 Surabaya, Per 29 Juni Jumlah Pasien Sembuh 2.314
SURABAYA, SONORASURABAYA.com – Jumlah kesembuhan pasien Covid-19 terbaru di Kota Surabaya sudah mencapai 2.314 orang. Koordinator Bidang Pencegahan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Surabaya, Febria Rachmanita mengatakan dalam sehari kemarin, Senin (29/06), pasien yang...